Aktivitas Siswa

Aktivitas dan Kreatifitas siswa diwadahi untuk mecetak siswa yang religius, nasionalis, cerdas dan berdaya saing. 
Keterangan: Foto diambil sebelum pandemi Covid-19

Program Unggulan

Upuntaka Berbudi

Religius, Nasionalis

Upuntaka Berbudi terdiri dari 2 kegiatan unggulan utama. Pertama, Senyum, sapa, salam, dan salim. Kedua Jumat Berbagi/Peduli

Upuntaka Juara

Cerdas, Bedaya Saing

Upuntaka Juara terdiri dari 5 kegiatan, yaitu: Sukses Ujian Akhir, Rabu Membaca, Kamis Menulis, Sabtu Berkreasi dan Pembinaan Khusu OSN, FLS2N serta O2SN

Karya Siswa

Pelaksanaan Simulasi ANBK 2022

Pemerintah telah mengubah banyak hal untuk meningkatkan kualitas sistem pendidikan di Indonesia. Salah satu yang disambut baik, adalah dengan ditiadakannya...
Selengkapnya

Pembukaan English Camp

ENGLISH CAMP adalah PROGRAM belajar Bahasa Inggris dengan metode langsung praktik dalam aktivitas sehari-hari disertai games dan outbound. Kursus ini...
Selengkapnya

Dengan Meneladani Rasulullah SAW kita aktualisasikan akhlakul karimah dalam kehidupan sebagai landasan meraih prestasi

SMPN Terpadu unggulan 1 tana tidung Memperingati maulid nabi dengan tema Dengan Meneladani Rasulullah SAW kita aktualisasikan akhlakul karimah dalam...
Selengkapnya
capaian putra putri kami

prestasi

Medali Peruggu Nasional

Medali Perunggu Nasional Pencak Silat Kategori Tanding Kelas B (42-45 Kg) pada Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) tingkat SMP tahun 2017 di Medan SUmatera Utara

Juara Lari Maraton

Perlombaan Lari Maroton 10 K Tingkat Pelajar Se-Provinsi Kaltara

Juara 1 Menyanyi Solo

Juara 1  Menyanyi Kategori Solo pada Festival dan Lomba Seni Siswa Nasiona (FL2SN) 2019 Tingkat Kabupaten Tana Tidung

Kreativitas putra putri kami

Kreativitas Siswa

Bersih, Rapi, Indah

Kreatifitas Siswa dalam menghias kelas dan taman agar bersih, rapi dan indah

Seni dan Budaya

Siswa SMPN Terpadu Unggulan 1 Tana Tidung diasah untuk mencintai budaya lokal

Butuh Bantuan ?